Sehubungan dengan telah terbitnya Surat Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 1058 Tahun 2014 Tanggal 24 Juni 2014 tentang Pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Formasi Tahun 2013 atas nama dr. Ekasakti Octohariyanto dan kawan-kawan sebanyak 140 (seratus empat puluh) orang, dengan ini diberitahukan kepada Saudara yang nama, nomor ujian dan Nomor Induk Pegawai tercantum dalam lampiran pemberitahuan ini untuk hadir dalam acara pengarahan bagi CPNS dari Formasi Umum yang akan dilaksanakan pada :
Berita Terkait
-
Materi Rakernis Kepegawaian Semester 2
12/12/2024 - 1409
-
Sosialisasi Peraturan PLT, PLH dan LHKPN
18/11/2024 - 1993